Info Ryan Giggs Masuk Buku Rekor Dunia Guinness 2013
Kamis, 13 September 2012
Legenda Hidup Manchester United, Ryan Giggs, berhasil mencatatkan namanya dalam buku rekor dunia Guinness edisi 2013. Tidak tanggung-tanggung, Giggs mendapatkan 4 rekor sekaligus atas namanya.Untuk rekor pertama adalah Pemain pertama dan satu-satunya yang selalu bermain dalam setiap musim di Liga Primer Inggris dari 1992 hingga 2011. Rekor kedua adalah selalu mencetak gol di setiap musim